Panggung roboh saat kampanye

 


Sembilan orang tewas dan seorang calon presiden dilarikan ke rumah sakit setelah sebuah panggung ambruk akibat angin kencang dalam sebuah rapat umum kampanye di Meksiko pada hari Rabu.

LINK : Videyco

0 Komentar